mereka coba-coba dan ternyata banyak yang suka,” ucap Redis. Dari sajiannya, menu Seblak Topokki ini memiliki cita rasa yang asam dari bahan gocujan. Meski belum ditambah jeruk nipis.
JawaPos.com – Seblak merupakan makanan khas sunda yang berasal dari Bandung, Jawa Barat. Hidangan memiliki cita rasa gurih, kenyal, dan pedas serta bau kencur yang istimewa. Awal munculnya seblak ...